Dukuh Karang – Pada final turnamen sepak bola Bulakan Cup tahun 2023, mempertemukan Sekrikil FC dengan Bukit Manggala. Kedua tim bertanding pada Senin (28/8/2023) sore di Stadion Kubang Dukuh Karang.

Pertandingan berjalan seru, kedua tim berusaha saling menyerang. Dan pada akhirnya, sundulan dari sang kapten Bukit Manggala menjadi satu-satunya gol yang menjadi penentu kemenangan 1-0 Bukit Manggala atas Sekrikil FC.

Dengan kemenangan ini, Bukit Manggala berhasil menjadi juara di turnamen sepak bola Bulakan Cup tahun 2023.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *